Wednesday, July 1, 2015

Cara Jitu Hilangkan Rasa Pedas di Lidah



UNTUK Anda penggemar makanan pedas, lidah seperti terbakar akan menjadi risikonya. Anda beberapa cara untuk menghilangkannnya.

Makanan pedas dinikmati di seluruh dunia. Makan makanan pedas akan memberikan sensasi kenikmatan kepada mereka yang berani mencoba.

Jika Anda makan sesuatu yang terlalu pedas, segelas susu bisa menghilangkan rasa pedas. Susu akan lebih efektif meringankan rasa pedas di lidah daripada air.

Susu mengandung kasein dan capsaicin yang dapat meredakan rasa pedas pada lidah. Sementara, air tidak mengandung kasein apapun sehingga tidak efektif.

Yoghurt juga bisa sangat berguna dalam mendinginkan perut setelah menyantap makanan pedas. Yoghurt menurunkan suhu tubuh karena kepedasan sehingga memudahkan tubuh Anda untuk mencerna makanan. Yoghurt tanpa lemak adalah pilihan terbaik.

Gula juga berguna untuk menghilangkan rasa pedas meskipun tidak mudah untuk dikonsumsi dalam jumlah besar seperti susu. Makanlah roti nasi putih atau beras yang dapat menyerap capsaicin, seperti dilansir Wikihow.
(ftr)  (sumber)

No comments:

Post a Comment